Cara Menghosting Laravel di Vercel dengan TiDB sebagai database SQL
Assalammualaikum gaes,
Pernah kepikiran ga, gimana caranya kita bisa hosting aplikasi laravel kita secara gratis dengan fitur database? Kalau pun ada biasanya kapasitasnya terbatas dan tidak ada integrasi dengan github…
Nahh pas aku browsing browsing ternyata laravel bisa di hosting menggunakan vercel, namun karnena sifatnya yang serverless kita perlu beberapa konfigurasi, dan ada beberapa kekurangan seperti tidak bisa write atau upload file karena penyimpananya bersifat sementara.
Cara Menggunakan TIDB di Laravel
📒 sebelum itu pastikan kamu telah memiliki akun github dan vercel ya…
1️⃣ Buat project laravel
buka terminal lalu ketikan perintah berikut
setelah itu buka folder
2️⃣ Buat Cluster dan Database
Lalu kita akan diarahkan ke halaman seperti ini
Horee kita sudah berhasil membuat cluster untuk database kita ✨
Setelah itu kita buat database baru untuk project laravel kita
3️⃣ Menghubungkan Laravel dengan database
📒 Sebelumnya pastikan kamu sudah kembali ke halaman overview ya
Setelah mendowload simpan dalam root project
📒 Note: path harus berupa absolute path dan bukan relative path, karena relative path tidak akan bekerja.
untuk mendapatkan absolute path dalam vscode anda bisa mengklik kanan pada file tersebut lalu klik copy
4️⃣ Testing koneksi
setelah menkonfigurasi project saatnya kita test apakah sudah benar benar terhubung ke tidb atau belum. Caranya cukup mudah, ikuti langkah berikut
5️⃣ Konfigurasi untuk deploy di vercel
setelah kita pastikan aplikasi berjalan lancar di lokal saatnya kita mendeploy aplikasi tersebut agar bisa diakses oleh semua orang.
kamu tidak perlu merubah apapun dari kode diatas
Yay untuk konfigurasi selesai, saatnya kita deploy ke vercel